Antisipasi Gangguan Kamtibmas dan Cegah Kriminalitas, Polsek Sumber Intensifkan Patroli Malam Hari

Antisipasi Gangguan Kamtibmas dan Cegah Kriminalitas, Polsek Sumber Intensifkan Patroli Malam Hari

KAB. CIREBON - Polsek Sumber Polresta Cirebon melaksanakan patroli ke sejumlah titik rawan terjadinya gangguan keamanan dan ketertiban masyarakat.

Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman, melalui Kapolsek Sumber AKP Eddie Mulyono, mengatakan, patroli yang rutin dilakukan oleh pihaknya itu merupakan bentuk kehadiran Polri guna mencegah terjadinya aksi kejahatan maupun gangguan Kamtibmas lainnya, mengingat aktifitas masyarakat pada malam hari cenderung meningkat apalagi dibulan suci ramadhan ini.

“Ada beberapa titik yang menjadi sasaran patroli, seperti tempat keramaian masyarakat, dan lokasi-lokasi yang dianggap rawan kejahatan dan rawan gangguan Kamtibmas di wilayah Kecamatan Sumber Kab.Cirebon, ” ungkap Kapolsek Sumber Kamis (30/3/23).

Selain melakukan patroli, Kapolsek menyebut pihaknya juga menyambangi warga  guna dapat menyampaikan imbauan maupun mendapatkan informasi terkait situasi Kamtibmas yang sedang berkembang di masing-masing lingkungan saat ini.

“Untuk imbauannya, intinya agar warga waspada terhadap aksi-aksi kejahatan seperti pencurian, contohnya agar motor tidak lupa untuk dikunci stang sehingga terhindar dari curanmor, memhimbau untuk anak-anak lebih diberikan pengawasan lebih agar tidak ikut-ikutan tawuran, genk motor, atau dibulan puasa ini lagi marak perang sarung, ” katanya.

“Harapannya, situasi kamtibmas di wilayah Kecamatan Sumber Kab Cirebon selalu kondusif. Tentunya itu dapat diwujudkan dengan peran aktif dari seluruh pihak untuk dapat menjaga keamanan di lingkungannya, ” ungkapnya.

Agus

polsek sumber kabupaten cirebon polresta cirebon polda jabar jawa barat
Agus Subekti

Agus Subekti

Artikel Sebelumnya

Seluruh Perangkat Daerah di Kab. Cirebon...

Artikel Berikutnya

21 Mahasiswa Magang MBKM STMIK/IKMI Cirebon...

Berita terkait

Polsek Dukupuntang Polresta Cirebon, Kawal Panwaslu Kecamatan Dukupuntang Tertibkan APK Pilkada Tahun 2024.
Polresta Cirebon Gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
Lewat Sambang, Bhabinkamtibmas Kelurahan pasalakan Ajak Warga Wujudkan Kamtibmas Yang Kondusif (21/11/24)
Polsek Gebang Polresta Cirebon Monitoring Pengamanan Logistik Pilkada 2024 di Gudang Sekretariat PPK Kec.Gebang Kab.Cirebon
Police goes to School Kanit Binmas  Polsek Susukan Binluh kepada Siswa Siswi SMKN agar jauhi judi online atau slot.
Peringati Hari Kesehatan Nasional dan Hari Guru Nasional, Pemkab Cirebon Gelar Jalan Sehat
Diterjang Puting Beliung, Puluhan Rumah di Desa Losari Kidul Rusak
Kapolresta Cirebon Bagikan Makanan Bergizi Gratis di SLB Akira
Polresta Cirebon Gelar Jumat Curhat di Masjid Kramat Al Karomah Pasalakan
Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
Sambang  warga binaan utk menciptakan situasi Kamtibmas yg aman dan Damai menuju pemilu 2024 .
Ikatan Kekeluargaan Antara Bhabinkamtibmas Polsek Kaliwedi Dengan Warga Binaan
Kapolsek Gebang Polresta Cirebon bersama Bhabinkamtibmas laksanakan patroli  Satkamling
Ciptakan Kondusifitas Di Hari Libur, Patroli Polsek Sumber Polresta Cirebon Kontrol dan Monitoring Giat Masyarakat yang Berolaraga
Bhabinkamtibmas Polsek losari Polresta Cirebon Aktif Sambang Dialogis Dengan Perangkat Desa

Rekomendasi berita

Nagari TV, TVnya Nagari!
Mengenal Lebih Dekat Koperasi
TV Parlemen Live Streaming
Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024

Tags