DPC Repdem Kab. Cirebon Ingatkan Pengurus PDIP Tetap Solid dan Satu Komando

DPC Repdem Kab. Cirebon Ingatkan Pengurus PDIP Tetap Solid dan Satu Komando

KAB. CIREBON - Organisasi sayap Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP), Dewan Pimpinan Cabang (DPC) Relawan Perjuangan Demokrasi (REPDEM) bertekad mengantarkan partai berlambang Banteng itu menang hattrick di Pemilu 2024 baik tingkat Nasional maupun Daerah.

Ketua DPC Repdem Kabupaten Cirebon, Nana Suhana Mengingatkan semua Pengurus Partai baik Anak Ranting, Ranting, PAC, DPC, Badan dan Sayap Harus solid.

"Saya berharap semua pengurus partai harus bahu membahu memenangkan hattrick 2024 dibawa komando Ketua DPC PDI Perjuangan Pa Imron, jangan sampai pihak-pihak yang tidak bertanggung jawab merusak kesolidan para pengurus partai untuk meraih kemenangan Pileg, Pilpres dan Pilkada 2024, " kata Cadul sapaan akrab Nana, Senin (27/2/2023).

Cadul berharap, Untuk semua para calon legislatif saya harap semua harus kompak bahu membahu untuk kemenangan PDI Perjuangan.

Cadul juga mengatakan, PDI Perjuangan Kabupaten Cirebon pernah berjaya meraih suara 18 Kursi, mari kita tunjukan kembali kekuataan kita bahwa kita mampu untuk bisa meraih 18 Kursi kembali dengan Calon-calon Legislatif terbaik yang kita punya, sehingga 2024 Legislatif dan Eksekutif bisa kita menangkan kembali.

Agus S

kabupaten cirebon jawa barat repdem pdip
Agus Subekti

Agus Subekti

Artikel Sebelumnya

Polresta Cirebon Terima Penghargaan dari...

Artikel Berikutnya

Si Jago Merah Lahap Pabrik Kasur di Arjawinangun

Berita terkait

Polresta Cirebon Gelar Doa Bersama dan Yasinan Menjelang Pilkada Serentak Tahun 2024
Pantau Kamtibmas, Polsek Lemahabang sambangi Pos Siskamling Desa Cipeujeuh Wetan.
Lewat Sambang, Bhabinkamtibmas Kelurahan pasalakan Ajak Warga Wujudkan Kamtibmas Yang Kondusif (21/11/24)
Polsek Gebang Polresta Cirebon Monitoring Pengamanan Logistik Pilkada 2024 di Gudang Sekretariat PPK Kec.Gebang Kab.Cirebon
Police goes to School Kanit Binmas  Polsek Susukan Binluh kepada Siswa Siswi SMKN agar jauhi judi online atau slot.
Kapolresta Cirebon Bagikan Makanan Bergizi Gratis di SLB Akira
Peringati Hari Kesehatan Nasional dan Hari Guru Nasional, Pemkab Cirebon Gelar Jalan Sehat
Diterjang Puting Beliung, Puluhan Rumah di Desa Losari Kidul Rusak
Polresta Cirebon Gelar Jumat Curhat di Masjid Kramat Al Karomah Pasalakan
Patau situasi kamtibmas jelang pilkada serentak anggota patroli dan babinkamtibmas sambangi Warga Binaannya di Desa Wargabinangun Anggota patroli bersama bhabinkamtibmas sampaikan pesan Kamtibmas untuk ciptakan kondisi wilayah tetap kondusif Jelang Pilkada serentak 2024.
Sambang  warga binaan utk menciptakan situasi Kamtibmas yg aman dan Damai menuju pemilu 2024 .
Ikatan Kekeluargaan Antara Bhabinkamtibmas Polsek Kaliwedi Dengan Warga Binaan
Kapolsek Gebang Polresta Cirebon bersama Bhabinkamtibmas laksanakan patroli  Satkamling
Ciptakan Kondusifitas Di Hari Libur, Patroli Polsek Sumber Polresta Cirebon Kontrol dan Monitoring Giat Masyarakat yang Berolaraga
Bhabinkamtibmas Polsek losari Polresta Cirebon Aktif Sambang Dialogis Dengan Perangkat Desa

Rekomendasi berita

Nagari TV, TVnya Nagari!
Mengenal Lebih Dekat Koperasi
TV Parlemen Live Streaming
Polri TV: Transparan - Informatif - Terpercaya
Panglima TNI Dampingi Menkopolkam Monitoring Pilkada Serentak Tahun 2024

Tags