CIREBON - Personil Polsek Talun dipimipin Kapolsek Talun melaksanakan kesiapsiagaan di Mako Polsek Talun. ( 15/06/2024 ).
Kesiapsiagaan ini, untuk mengantisipasi terjadi nya kejahatan atau gangguan keamanan yang dapat memicu terjadinya hal-hal yang tidak di inginkan terhadap mako.
Baca juga:
Kapolri Sidak Satpas SIM Polda Metro Jaya
|
"Kita tidak tau kapan dan di mana bisa terjadi, akan tetapi dengan kita selalu menerapkan SOP penjagaan mako, bisa meminimalisir kejadian yang tidak kita inginkan, " Ucap kapolsek.
Kapolresta Cirebon Kombes Pol Sumarni, .SIK, SH., MH., melalui Kapolsek Talun Akp H Suhada, SH., MH., mengatakan bahwa personil harus selalu siap siaga di setiap waktu untuk antisipasi gangguan keamanan dan dapat mencegah adanya hal yang tidak diinginkan.