Operasi Knalpot Brong/Racing Personil jaga Polsek losari Amankan Kendaraan Roda Dua dan Babuk di Wilayah Hukumnya

Operasi Knalpot Brong/Racing Personil jaga Polsek losari Amankan Kendaraan Roda Dua dan Babuk di Wilayah Hukumnya

Cirebon - Pada Hari Senin, 13 Januari 2025, pukul 11.00 Wib, Personil Polsek losari melakukan Operasi Knalpot Racing/Brong di wilayah hukumnya. Operasi tersebut dipimpin langsung oleh Ka SPKT I Aiptu Nanag Fuzi.

Sebelum pelaksanaan operasi, dilakukan apel yang dipimpin oleh Ka SPKT, dengan kekuatan personil lima orang. Dalam apel tersebut, sasaran operasi ditetapkan, yaitu pengendara kendaraan roda dua, bengkel, dan toko penjual knalpot brong/racing.

Dalam pelaksanaan operasi, dilakukan kegiatan pengumpulan bahan keterangan, himbauan, dan penindakan terhadap pengendara yang menggunakan knalpot brong/racing. Hasil operasi mencakup kegiatan himbauan/patroli oleh Unit SPKT dan patroli, serta piket Reskrim di pimpin oleh Aiptu Nanang Fuji.

Dalam kegiatan patroli dan penindakan, personil Polsek Losari polresta cirbon berhasil mengamankan satu unit kendaraan roda dua yang menggunakan knalpot brong/racing. Kendaraan tersebut adalah Suzuki dengan nomor E 3570 TL .

“ Selanjutnya, para pemilik kendaraan yang terlibat diamankan di Mako Polsek losari dan diwajibkan membuat surat pernyataan. Operasi knalpot brong/racing ini merupakan upaya Polsek losari dalam menekan penggunaan knalpot yang tidak standar dan melanggar peraturan lalu lintas di wilayah hukumnya, ” Jelas Kapolsek losari Polresta

polrestacirebon
Panji Rahitno

Panji Rahitno

Artikel Sebelumnya

Cegah Ganggangguan Kamtibmas Dan C3 Personil...

Artikel Berikutnya

Patroli Polsek Beber Ciptakan Rasa Aman...

Berita terkait

Polsek Depok Amankan Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Apotek Surabraja
Personel Polsek Babakan Bantu Evakuasi Balita yang Mengalami Kejang di Pinggir Jalan ke RSUD Waled
Patroli Polsek Beber Ciptakan Rasa Aman Sambang Kamtibmas Dengan Tukang Ojek Di Desa Durajaya
Untuk terus Jalin kemitraan dan Pelihara Kamtibmas, Patroli Polsek Lemahabang sambangi Pos Satkamling Desa Lemahabang Kulon.
Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon kontrol Poskamling di Binaan.
Polsek Depok Amankan Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Apotek Surabraja
Tim Patroli Raimas Macan Kumbang 852 Polresta Cirebon Gagalkan Tawuran di Kecamatan Gegesik
Personel Polsek Babakan Bantu Evakuasi Balita yang Mengalami Kejang di Pinggir Jalan ke RSUD Waled
Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
Gelar Jumat Curhat, Kapolsek tampung aspirasi masyarakat.
Sambang  warga binaan utk menciptakan situasi Kamtibmas yg aman dan Damai menuju pemilu 2024 .
Kapolsek Gebang Polresta Cirebon bersama Bhabinkamtibmas laksanakan patroli  Satkamling
Ikatan Kekeluargaan Antara Bhabinkamtibmas Polsek Kaliwedi Dengan Warga Binaan
Ciptakan Kondusifitas Di Hari Libur, Patroli Polsek Sumber Polresta Cirebon Kontrol dan Monitoring Giat Masyarakat yang Berolaraga
Bhabinkamtibmas Polsek losari Polresta Cirebon Aktif Sambang Dialogis Dengan Perangkat Desa

Rekomendasi berita

Nagari TV, TVnya Nagari!
Ketua Umum LSM Pikad Dukung TNI-AL Cabut Pagar Laut: Langgar Aturan Harus Ditindak Tegas
Koarmada RI Gelar Baksos, Bakkes, dan Makan Bergizi di Pesantren Al Fatah
Polresta Cirebon Gelar Patroli Gabungan Skala Besar untuk Ciptakan Situasi Kamtibmas Kondusif
Cegah gangguan Kamtibmas pada dini hari, Polsek Waled laksanakan patroli Pos kamling serta Objek Vital di kecamatan Waled

Tags