Patroli Polsek Ciwaringin Lakukan   Himbauan Kamtibmas Kepada Pemuda Yang Sedang Kumpul

 Patroli Polsek Ciwaringin Lakukan   Himbauan Kamtibmas Kepada Pemuda Yang Sedang Kumpul

KAB.CIREBON -  Dalam rangka ciptakan situasi yang selalu aman, Kegiatan Patroli di malam hari ditempat yang dianggap rawan dari kejahatan di malam hari bisa terjadi  di suatu saat, untuk itu Personil Polsek Ciwaringin Polresta, lakukan Patroli Dialogis dan berikan himbauan kamtibmas kepada pemuda yang sedang kumpul di blok Nagrog Desa Galagamba, untuk antisipasi terjadinya keributan dan kejahatan di malam hari, Kamis, (09/11/2023).


Dalam kegiatan Patroli dialogis tersebut di Pimpin oleh Kanit Binmas Aiptu Supartono, Bripka Kusnanto dan Bripka Tatang, dengan pendekatan kepada kumpulan anak muda merupakan kegiatan dengan rasa kekeluargaan, agar anak muda bisa mengerti/mengetahui tugas Polri, bahwa menjaga kantibmas merupakan kewajiban bagi setiap Anggota Polri,  pelaksanaan patroli dialogis kepada kumpulan anak muda guna mencegah dan menangkal C3, Geng motor, tawuran dan kejahatan yang dimalam hari, jika terjadi tindak kejahatan, segera melaporkan  ke Polsek Ciwaringin atau layanan 110, dengan demikian wilayah hukum Polsek Ciwaringin tetap aman, nyaman dan Kondusif.


Kapolresta Cirebon Kombes Pol. ARIF BUDIMAN, S.I.K, MH. melalui Kapolsek Ciwaringin IPTU BABAN KURBANDI, mengatakan personil  Polsek Ciwaringin untuk melakukan Patroli baik siang maupun malam hari suatu keharusan/Kewajiban yang harus dijalankan, guna situasi tetap  Aman dan damai dan Kondusif di wilayah hukum Polsek Ciwaringin. 

polrestacirebon
Panji R

Panji R

Artikel Sebelumnya

Untuk Meminalisir Laka Lantas Dan Rawan...

Artikel Berikutnya

Rutinitas Ph. Pagi Polsek Karangsembung...

Berita terkait

Rekomendasi berita

Nagari TV, TVnya Nagari!
Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
DENSUS 88 AT POLRI Berikan Pembekalan Wawasan Kebangsaan kepada Santri Pondok Pesantren Ash Shobirin Kuningan

Tags