Polsek Babakan Polresta Cirebon melaksanakan pemeriksaan kelengkapan personil sebelum melaksanakan tugas

Polsek Babakan Polresta Cirebon melaksanakan pemeriksaan kelengkapan personil sebelum melaksanakan tugas

KAB. CIREBON -  Giat Kapolsek Babakan Iptu Sugiharto, SH dan Kanit Propam Polsek Babakan Polresta Cirebon Aipda Alwi Indrayanto., SR., MS.i., melaksanakan pemeriksaan kelengkapan personil sebelum melaksanakan tugas baik di kantor maupun lapangan

Babakan - Selasa (12/12/2023), "Dalam kegiatan pemeriksaan kelengkapan personil tersebut seluruh personil Polsek Babakan dari Unit Samapta, Binmas, Reskrim, Intel, Sium, dan Bhabinkamtibmas, dilakukan pemeriksaan berupa kelengkapan seperti KTA, SIM, Kartu Senpi, Surat Kendaraan dan kelengkapan yang lainnya, perlu dilengkapi dalam pelaksanaan tugas sebagai kepolisian, karena kelengkapan tersebut perlu ada dan melekat pada setiap personil untuk menjadi contoh kepada masyarakat". Ucap Aipda Alwi Indrayanto., SR., MS.i

Ditempat berdeda Kapolresta Cirebon Kombes Pol. ARIF BUDIMAN., S.I.K., M.H., melalui Kapolsek Babakan IPTU SUGIHARTO, SH. mengatakan Anggota Polri sebelum melaksanakan dan terjun tugas dilapangan harus dilengkapi dengan kesiapan diri personil  berupa surat2 dan kelengkapan diri lainnya, karena Polri sebagai Pelindung, Pengayom,  Pelayan masyarakat dan Penegakan hukum. 

polrestacirebon
Panji R

Panji R

Artikel Sebelumnya

Polsek Ciwaringin Lakukan Rutinitas Gatur...

Artikel Berikutnya

Tercipta Kamtibmas aman Jelang Pemilu Damai...

Berita terkait

Rekomendasi berita

Nagari TV, TVnya Nagari!
Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
DENSUS 88 AT POLRI Berikan Pembekalan Wawasan Kebangsaan kepada Santri Pondok Pesantren Ash Shobirin Kuningan

Tags