Polsek Pabedialn Sinergitas TNI-POLRI Dalam Monitor Dan Pengamanan Penyerahan Sertipikat Program PTSL Kepada Warga Masyarakat

Polsek Pabedialn Sinergitas TNI-POLRI Dalam Monitor Dan Pengamanan Penyerahan Sertipikat Program PTSL Kepada Warga Masyarakat

CIREBON -  Sinergitas TNI-POLRI ini telah dilakukan oleh Bripka Imron selaku Bhabinkamtibmas Desa Kalibuntu Kecamatan Pabedilan dan juga sebagai Kanit Samapta Polsek Pabedilan bersama-sama dengan Babinsa Serka Totok dalam penyerahan Sertipikat Program PTSL Kepada Warga Masyarakat Desa Kalibuntu Kecamatan Pabedilan yang dilakukan oleh Pihak Pemerintah Desa mendampingi Tim dari BPN Kabupaten Cirebon bertempat di Kantor Balai Desa Kalibuntu Kecamatan Pabedilan. 01/10/2023.

Sedikitnya 295 Sertipikat tanah yang telah di serahkan dalam Program Pendaftaran Tanah Sistematis Lengkap (PTSL) ini oleh Pemerintah Desa Kalibuntu bersama Tim dari Badan Pertanahan Negara (BPN) Kabupaten Cirebon dari target sebanyak 1200 bidang dan telah didaftar kan sebanyak 640 bidang tanah.
Dalam kesempatan tersebut Sinergitas TNI-POLRI dalam hal ini Bhabinkamtibmas dan Babinsa terlihat Kompak dalam kegiatan penyerahan Sertipikat tanah ini.

Kapolresta Cirebon Kombes Pol Arif Budiman, S.I.K, M.H melalui Kapolsek Pabedilan Iptu Mulyadi, SH menjelaskan bahwa Pemerintah dalam hal ini BPN Kabupaten Cirebon telah mempermudah proses pengurusan dan pembuatan Sertipikat tanah melalui Program PTSL, dengan mekanisme yang telah diatur sesuai ketentuan, untuk kemudian pihak pemerintah Desa setempat juga telah berkoordinasi dengan BPN selalu penanggung jawab atas penerbitan Sertipikat sebagai bukti kepemilikan tanah yang syah, dan peran serta Bhabinkamtibmas maupun Babinsa sangat perlu, selain untuk mengelola Kamtibmas juga melakukan pendampingan dalam prosesnya baik pengecekan lokasi termasuk saat pelaksanaan pengukuran bidang tanah yang akan buatkan Sertipikat melalui Program PTSL ini, semoga Sinergitas TNI-POLRI dalam hal ini Bhabinkamtibmas dan Babinsa akan terus hadir di tengah masyarakat sebagai bukti Pelayanan dalam Menjaga Kondusifitas yang aman, nyaman dan lancar dalam setiap kegiatan.

polri polrestacirebo kapolrestacirebon
Panji R

Panji R

Artikel Sebelumnya

Polsek Beber Polresta Cirebon uGuna Cegah...

Artikel Berikutnya

PH Pagi Polsek Talun beri kelancaran masyarakat

Berita terkait

Polsek Gebang Gelar "Minggu Kasih" di Gereja Panthekosta untuk Jalin Kebersamaan
Police goes to School Kanit Binmas  Polsek Susukan laksanakan sambang di SMPN 1 SUSUKAN  Kec Susukan, Kab Cirebon.
Polresta Cirebon Ungkap 7 Kasus Tindak Pidana, Amankan 9 Tersangka
Polresta Cirebon Gelar Binrohtal dan Pembinaan Mental Kepada Anak Berhadapan dengan Hukum
Anggota Polsek Sumber Polresta Cirebon kontrol Poskamling di Binaan.
Polsek Depok Amankan Pelaku Pencurian Sepeda Motor di Apotek Surabraja
Personel Polsek Babakan Bantu Evakuasi Balita yang Mengalami Kejang di Pinggir Jalan ke RSUD Waled
Kehadiran personil Polsek Gempol - Polresta Cirebon diharapkan dapat memberikan pelayanan dan kelancaran bagi semua masyarakat pengguna jalan di wilayah hukum Polsek Gempol - Polresta Cirebon, Ucap Kapolsek Gempol Kompol Rynaldi Nurwan.,S.H.,M.H
Tim Patroli Raimas Macan Kumbang 852 Polresta Cirebon Gagalkan Tawuran di Kecamatan Gegesik
Tim Patroli Raimas Macan Kumbang 852 Polresta Cirebon Gagalkan Tawuran di Kecamatan Beber
Sambang  warga binaan utk menciptakan situasi Kamtibmas yg aman dan Damai menuju pemilu 2024 .
Kapolsek Gebang Polresta Cirebon bersama Bhabinkamtibmas laksanakan patroli  Satkamling
Ikatan Kekeluargaan Antara Bhabinkamtibmas Polsek Kaliwedi Dengan Warga Binaan
Ciptakan Kondusifitas Di Hari Libur, Patroli Polsek Sumber Polresta Cirebon Kontrol dan Monitoring Giat Masyarakat yang Berolaraga
Bhabinkamtibmas Polsek losari Polresta Cirebon Aktif Sambang Dialogis Dengan Perangkat Desa

Rekomendasi berita

Nagari TV, TVnya Nagari!
Dittipideksus Bareskrim Sita Miliaran Uang Hingga Aset Dari Kasus Net89
Gugur dalam Tugas, Jenazah Bripka Anumerta Ronald M. Enok Diterbangkan ke Jayapura dan Dimakamkan di Sentani
Panglima TNI Dampingi Menhan RI Perkuat Kerja Sama Pertahanan dengan RRT
DENSUS 88 AT POLRI Berikan Pembekalan Wawasan Kebangsaan kepada Santri Pondok Pesantren Ash Shobirin Kuningan

Tags